Gambar Rancangan Jaringan : Perancangan Jaringan pada 4 Gedung Jaringan dibawah ini terdiri dari 4 gedung, yang mana menggunakan 5 Router dan 4 swicth utama 24 port tiap gedung, sbb; Dari gambar dapat dijelaskan bahwa pada 5 router tadi digunakan 1 router sebagai Master Mikrotik Router dengan user manager 192.168.1.1/24, dengan pengaturan Mikrotik routernyamemiliki 2 interface yaitu: • Interface (public/ether 1) Interface public ini berfungsi sebagai penghubung jaringan local ke internet, yang memiliki IP address yang berada pada class yang sama dengan internet. Seperti pada gambar saya menggunakan Gateway ke internetnya dengan IP address: 192.168.189.1/24, maka untuk interface publicnya saya mengatur IP addressnya : 192.168.189.200/24 • Interface (local/ether2) Interface local ini berfungsi sebagai penghubung jaringan local ke mikrotik router yang kemudian diteruskan pada interface public. Saya menggunakan IP adress localnya:192.168.1.1/24. Selanjutnya ...
Gambar Rancangan Jaringan : Desain jaringan 1 lantai, 3 ruangan dengan masing-masing ruangan terdiri dari 20 komputer. IP yang digunakan 192.168.2. 0 /27, sehingga terdapat 8 jaringan yang berbeda, yaitu : 192.168.2.0 - 192.168.2. 31 192.168.2.32 - 192.168.2. 63 192.168.2.64 - 192.168.2. 95 192.168.2.96 - 192.168.2. 127 192.168.2.128 - 192.168.2.159 192.168.2.160 - 192.168.2.191 192.168.2.192 - 192.168.2. 223 192.168.2.224 - 192.168.2. 255 IP address untuk ruangan A = 192.168.2.2 - 192.168.2.21 IP address untuk port 1 router: 192.168.2.1 IP address untuk ruangan B = 192.168.2.34 - 192.168.2.53 IP address untuk port 2 router : 192.168.2.33 IP address untuk ruangan C = 192.168.2.66 - 192.168.2.85 IP address untuk port 3 router : 192.168.2.65
Layer 2 Switch Layer 2 Switch adalah sebuah pengembangan dari HUB. Perbedaannya dengan HUB adalah Layer 2 Switch memiliki lebih dari satu collusion domain . Collusion domain pada Layer 2 Switch tergantung pada jumlah port yang dimiliki. Semakin banyak port yang dimiliki, semakin banyak pula collusion domain -nya. Sebagai contoh jika kita memiliki lima port, maka lima orang dapat mengirim dan menerima pada waktu yang bersamaan. oleh karena itu pada dasarnya Layer 2 Switch sudah mengaplikasikan sistem full duplex . Secara simbolis Layer 2 switch dapat digambarkan seperti gambar yang ditunjukkan oleh Gambar 1 . Gambar 1 Simbol dari layer 2 switch Layer 3 Switch Jika pada Layer 2 Switch kita memerlukan bantuan router external untuk melakukan inter-vlan routing. Pada Lay...
Komentar
Posting Komentar